You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PTSP Proses Pengajuan Sertifikat Lahan di Pulau Kotok
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

PTSP Proses Pengajuan Sertifikat Lahan di Pulau Kotok

Kantor Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kabupaten Kepulauan Seribu, melayani pengukuran tanah di Pulau Kotok, Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara.

Kita sedang memproses pengajuan pengukuran tanah milik warga perseorangan di Pulau Kotok untuk kenaikan status tanah

"Kita sedang memproses pengajuan pengukuran tanah milik warga perseorangan di Pulau Kotok untuk kenaikan status tanah," ujar, Lamhot Tambunan, Kepala Kantor PTSP Kepulauan Seribu, Rabu (16/3).

Menurut Lamhot, pengukuran adalah proses awal untuk verifikasi pengajuan status tanah dari Akte Jual Beli (AJB) ke sertifikat.

DKI Permudah Izin Pembangunan Gitet PLN

"Dasar mendapatkan surat tanah dari AJB ke sertifikat adalah pengukuran dulu, baru dinaikan ke Badan Pertanahan Nasional (BPN) untuk proses selanjutnya," tandasnya.

Lebih lanjut, komitmen PTSP Kabupaten Kepulauan Seribu akan mempermudah warga dalam mengajukan dan memproses perizinan terkait usaha, Izin Mendirikan Bangunan (IMB) dan surat-surat kependudukan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2037 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati